daftar skuad pemain bola voli putri Jakarta Elektrik PLN untuk Proliga 2023. Ada
enam tim bola voli putri yang akan berjuang untuk proliga 2023, salah satunya
adalah Jakarta Elektrik PLN. Salah seorang pemain Jakarta Elektrik PLN yang jadi
sorotan adalah Annisa Siti Rahmawati, seorang setter muda potensial. Bukan hanya
Annisa, Jakarta Elektrik PLN juga mendatangkan pemain asing bernama Katerina
Zhidkova untuk Proliga 2023 Lebih lengkapnya berikut ini adalah para pemain bola
voli putri Jakarta Elektrik PLN untuk Proliga 2023: Chika Swinerlin Pratiwi (12)
- Libero. Peralta Lina Vielka Michelle (4) - Outside Hitter Katerina Zhidkova
(11) - Opposite Junaida Santi (6) - Outside Hitter Alya Regifa Fahira (10) -
Opposite Eris Septia Wulandari (5) - Libero Juhaidar Yusaini (18) - Outside
Hitter Annisa Siti Rahmawati (13) - Setter Nama-nama di atas adalah para pemain
yang sudah didaftarkan ke PBVSI jelang Proliga 2023.
Kompetisi bola voli putri Proliga 2023 jadi ajang pembuktian kekuatan skuad Yolla Yuliana saat berhadapan dengan Bandung BJB Tandamata. Sejatinya tim bola voli putri Bandung BJB Tandamata merupakan klub yang dulu sempat meminang pevoli Yolla Yuliana sebelum Proliga 2023. Belakangan Yolla Yuliana tak lagi dipinang Bandung BJB Tandamata di Proliga 2023, namun pevoli ini tetap berlaga bersama skuad Jakarta Pertamina Fastron. Laga keduanya berlangsung di putaran pertama pekan 2 Proliga 2023 tepatnya pada Kamis 12 Januari 2023 pukul 16.00 WIB di GOR Satria Purwokerto. Tim bola voli putri Bandung BJB Tandamata vs skuad Yolla Yuliana atau Jakarta Pertamina Fastron juga dijadwalkan bertemu di putaran kedua pekan 5 tepatnya Jumat, 10 Februari 2023 pukul 14.00 WIB di GOR Ken Arok Malang. Seperti apa persiapan tim bola voli putri Bandung BJB Tandamata vs skuad baru Yolla Yuliana Jakarta Pertamina Fastron jelang Proliga 2023? Jelang Proliga 2023, tim bola voli putri Bandung BJB Tandamata me
Komentar
Posting Komentar